Kapolsek Jatibarang Pimpin Apel Pengamanan Pergeseran Logistik Pemilu 2024

    Kapolsek Jatibarang Pimpin Apel  Pengamanan Pergeseran Logistik Pemilu 2024
    KapolsekJatibarang Dalam Pengamanan Pergeseran Logistik Pemilu 2024

    Indramayu – Jajaran Polsek Jatibarang  bersinergi dengan TNI dan stakholder terkait lainnya  , melaksanakan Apel Kesiapan Pengamanan & pengawalan pergeseran logistik pemilu tahun 2024 dari ppk ke pps di desa masing masing Se  kecamatan  Jatibarang , Selasa (13/2/2024)

    Sementara dalam kesempatan tersebut Kapolres Indramayu  AKBP Fahri Siregar, S, H, S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Jatibarang Kompol Rynaldi Nurwan  S.H., M.H menyampaikan arahan dan pesan” terus tingkatkan kualitas, solidaritas dan sinergitas TNI-Polri serta unsur pemerintahan sebagai garda terdepan dalam memberikan pelayanan, menjaga keamanan masyarakat menjelang Pemilu 2024 di wilayah hukum Polsek Jatibarang khususnya”

    Lebih lanjut Kapolsek mengatakan “soliditas dan sinergitas, serta kerjasama yang sudah terjalin harmonis selama ini hendaknya jangan sampai luntur dan harus lebih ditingkatkan”

    “Kegiatan ini sebagai bukti bahwa TNI dan Polri serta unsur pemerintahan selalu bersinergis dalam setiap kegiatan apapun dan kapanpun, ” tegasnya.

    “Semoga soliditas dan sinergitas, tidak terbatas dalam acara seperti ini saja, tetapi dalam agenda – agenda penting lainnya juga terus terjalin di antara para personel di lapangan, ” pungkasnya.

    poslek jatibarang polres indramayu polda jawa barat kapolsek jatibarang kapolres indramayu
    Jatibarang

    Jatibarang

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Potensi Kejahatan dan Gangguan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Jatibarang Pimpin Pelaksanaan Pengamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia

    Ikuti Kami